Sama seperti versi sebelumnya TuneUp Utilities 2011 adalah perangkat lunak perkakas pelengkap (utility tools) yang dapat dipergunakan untuk memaksimalkan sistem operasi yang bekerja pada komputer. Program ini selain dapat memperbaiki registry juga mampu menata ulang (rewrite) registry Windows, sehingga memperkecil resiko kerusakan sistem dan mempercepat kinerjanya, selain itu juga mampu menghapus data pada harddisk hingga benar-benar tidak berbekas lagi serta berbagai macam pekerjaan perbaikan lainnya.
Pada TuneUp Utilities ada 23 macam perkakas yang dapat dipergunakan, yaitu:
- TuneUp 1-Click Maintenance
- TuneUp Disk Doctor
- TuneUp Disk Space Explorer
- TuneUp Drive Defrag
- TuneUp Gain Disk Space
- TuneUp Live Optimization
- TuneUp Optimization Report
- TuneUp Process Manager
- TuneUp Registry Cleaner
- TuneUp Registry Defrag
- TuneUp Registry Editor
- TuneUp Repair Wizard
- TuneUp Rescue Center
- TuneUp Shortcut Cleaner
- TuneUp Shredder
- TuneUp StartUp Manager
- TuneUp StartUp Optimizer
- TuneUp Styler
- TuneUp System Control
- TuneUp System Information
- TuneUp Undelete
- TuneUp Uninstall Manager
- TuneUp Update Wizard
Catatan :
Saat installasi hilangkan ceklist pada “Check for updates”, dan setelah terregristrasi jangan diupdate karena nanti ke blacklist key-nya.
Bagi yang ingin menggunakan TuneUp Utilities 2011 ini silahkan download programnya dari situs resminya pada link download yang sudah saya sediakan di bawah ini :
Download : TuneUp Utilities 2011,,,
Untuk Menjadikan TuneUp Utilities 2011 Full Version silahkan download key-nya di bawah ini.
Download : KeygenTuneUp2011,,, atau di sini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar